Daerah / Jawa Timur

Kranggan Car Free Day Bakal Digelar Mulai 5 Februari 2023, Catat Lokasinya Rek!


Selasa, 31 Januari 2023 - 10:13 WIB


Kranggan Car Free Day, Kota Mojokerto

Rapat Koordinasi terkait Pelaksanaan Grand Opening ‘Kranggan Car Free Day’

Lenterainspiratif.id | Mojokerto – Kranggan Car Free Day rencananya akan digelar pada 5 Februari 2023 mendatang di Jalan Karimun Jawa (Perumahan Gatoel), Kota Mojokerto.

Hal ini disampaikan langsung oleh Rokhan selaku Kepala Desa Kelurahan Kranggan dalam acara Rapat Koordinasi terkait Pelaksanaan Grand Opening ‘Kranggan Car Free Day’ bertempat di Balai Kelurahan Kranggan, Kecamatan Kranggan, Kota Mojokerto, pada Senin (30/1/2023).

BACA JUGA :   Komitmen Pemkot Mojokerto Wujudkan Zero Stunting

“Dalam acara car free day ini bertujuan untuk pemberdayaan ekonomi masyarakat kelurahan kranggan dan sekitarnya”.

Dalam rapat ini juga di hadiri oleh Babinkabtibmas Arif, Ketua Pokdarwis Kholifah, Pengurus Panitia Pelaku Usah Budi, serta para peserta yang akan mengikuti kegiatan tersebut kedepan, yang akan digelar pada 5 Februari 2023 mendatang.

Rapat ini juga untuk mengevaluasi pelaksanaan kegiatan cfd sebagai memenuhi program kelurahan kranggan di tahun 2023.

BACA JUGA :   Komitmen Pemkot Mojokerto Wujudkan Zero Stunting

Selain itu program cfd ini akan diadakan setiap minggunya di minggu pagi. Rencananya akan di gelar di Jalan Karimun Jawa (Perumahan Gatoel), Kota Mojokerto.

“Rencana car free day ini, akan kita buka mulai pukul 06.00 sampai 11.00 siang”, imbuhnya.

Terkait dalam paparan dan arah kebijakan yang disampaikan dalam pelaksanaan program car free day yang diadakan oleh Kelurahan Kranggan, hal itu dalam pelaksanaan program cfd agar bisa berjalan dengan lancar dan sesuai harapan. (Bal)

BACA JUGA :   Komitmen Pemkot Mojokerto Wujudkan Zero Stunting

Tag: , ,







 



Berkomentarlah yang bijak. Apa yang anda sampaikan di kolom komentar adalah tanggungjawab anda sendiri.



VIDEO TERKINI