Ratusan Warga Tinggal di Stren Kali Lahar Kota Blitar Membahayakan

Blitar | Lenterainspiratif.id – Ada sebanyak 246 kepala keluarga (KK) yang tinggal di sepanjang stren Kali Lahar. Data ini sesuai dengan catatan Bakesbangpol dan Penanggulangan Bencana Daerah (PBD) Kota Blitar. Diketahui, ratusan KK itu tinggal di lokasi rawan bencana tersebut tersebut di beberapa kelurahan yakni, di Kelurahan Kauman, Pakunden, Kepanjenlor, Tanggung, dan Sukorejo. “Data kami, …